Lagi-Lagi Simulasi Pilkada Bikin Macet Cibinong Tuh

bogorOnline.com
Wajah perkantoran di Komplek Pemda Cibinong, Kabupaten Bogor saat ini disesaki kendaraan bermotor yang mengular mulai dari
Jalan KSR Dadi Kusmayadi, Kampung Cipayung, Kelurahan Tengah, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor hingga perempaten lampu merah Pondok Rajeg.

Informasi yang didapat bogorOnline.com kondisi semrautnya jalan tersebut dikarenakan penutupan jalan sehubungan dengan adanya latihan sistem pengamanan kota tingkat nasional. Pimilihan Kepala Daerah (Pilkada),2018.

“Ampun ini jalan jadi macet begini ada apa si, mana mau ngurus KTP lagi. Kan jadi lambat kalau begini,” ketus salah satu penguna jalan yang terjebak macet.(rul)

ARTIKEL REKOMENDASI

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *