Musim Hujan, Pemotor Kabupaten Bogor Hindari Genangan Air

bogorOnline.com
Bagi para pemotor yang berada diseluruh wilayah Kabupaten Bogor ini salah satu cada agar sepeda motor anda tidak mogok di jalan ketika musim hujan.

Hal itu seperti penjelasan dari Pemilik Bengkel Berkat Motor juara satu Castrol Mechanic Contest Mualim menjelasakan, untuk pengguna sepeda motor sebaiknya harus lebih memperhatikan sistem elektrikal dari kendaraanya pada saat musim hujan seperti sekarang.

“Sebab bannyak sekali sepeda motor yang mati mendak ketika terendam banjir kerena elektrikal pada motornya terkena air,” kata Mualim saat ditemui bogorOnline.com di Sentul.

Mualim menambahkan, maka sebaiknya pengguna sepeda motor menghindari jalan-jalan yang digenangi air, supaya tidak mati mendadak. Selain itu perawatan berkala juga sangat penting ketika musim penghujan seperti sekarang.

“Minimal sebulan sekali sepeda motor anda diservis,” tambahnya.(rul)

ARTIKEL REKOMENDASI

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *